Selasa, 04 November 2025 WIB

Bandar Narkoba Binjai Selatan di Cokok Polisi

Irpan - Selasa, 04 November 2025 11:11 WIB
Bandar Narkoba Binjai Selatan di Cokok Polisi
Tersangka dan BB

MATATELINGA,Binjai:Satres narkoba polres Binjai kembali lagi menggagalkan peredaran narkoba jenis sabu-sabu dan berhasil melakukan penangkapan terhadap seorang pemuda inisial NAS (35) di Jalan Samanhudi pasar-V Kelurahan Bhakti Karya Kecamatan Binjai Selatan, Kota Binjai, Senin (27/10/25) pukul 00.10 wib dinihari.

Berawal penangkapan, tim dibawah pimpinan Iptu Alex Parasibu, menemukan seorang laki-laki yang sedang duduk di sebuah gubuk dan saat ditemukan sedang mengeteng kemasan kecil sabu-sabu dengan menggunakan sendok terbuat dari sedotan kecil, kemudian petugas langsung melakukan penangkapan terhadap terduga pelaku NAS (35), jalan Lumban Nabolak-II desa Aek Sipitudae kecamatan Sianjur Mula Mula Kabupaten Samosir, ditemukan barang bukti berupa:

Baca Juga:
Editor
: Putra
SHARE:
 
Tags
 
Berita Terkait
Pengedar 90 Gram Sabu Di Sei Priok Diamankan
Polda Sumut Pecat Personel Jual Barang Bukti 1 Kg Sabu
Kejari Aceh Selatan Musnahkan Ribuan Gram Narkotika dan Obat Ilegal
Pemdes Bandar Setia Ajak Warga Gotong Royong Timbun Jalan Berlubang
Aneh.. kantor Camat Datuk Bandar dipaksa Pindah tanpa eksekusi resmi
Polda Sumut Gagalkan Penyelundupan 1 Kg Sabu Tujuan Pekanbaru, Pelaku Diamankan di Sunggal
 
Komentar
 
Berita Terbaru