Selasa, 13 Januari 2026 WIB

Percepat dan Permudah Administrasi Persuratan Pemprov Sumut, Gubernur Bobby Nasution Luncurkan SIMANTAP SUMUT

Putra - Selasa, 13 Januari 2026 14:53 WIB
Percepat dan Permudah Administrasi Persuratan Pemprov Sumut, Gubernur Bobby Nasution Luncurkan SIMANTAP SUMUT
Gubernur Sumut Muhammad Bobby Afif Nasution meluncurkan Aplikasi Sistem Administrasi Manajemen Tata Administrasi Persuratan Sumatera Utara (SIMANTAP SUMUT) di Aula Raja Inal Siregar

MATATELINGA, Medan :Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Muhammad Bobby Afif Nasution meluncurkan Sistem Informasi Manajemen Tata Administrasi Persuratan Sumatera Utara (SIMANTAP SUMUT). Aplikasi ini bertujuan untuk mempercepat dan mempermudah sistem administrasi persuratan di lingkungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumut.

Sebelumnya, Pemprov Sumut telah menggunakan aplikasi serupa yang dikembangkan oleh pemerintah pusat. Namun kali ini, Pemprov Sumut melalui Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) membuat serta mengembangkan sendiri sistem administrasi persuratan khusus untuk lingkungan Pemprov Sumut.

Baca Juga:
Editor
: Putra
SHARE:
 
Tags
 
Berita Terkait
Bobby Tegaskan RS Jangan Tolak Pasien Hanya Karena Masalah Administrasi
Forum Strategis OPD Sumut Hasilkan Tujuh Komitmen Bersama, Gubernur Bobby Nasution Optimistis Bangun Sumut Lebih Baik
Bobby Nasution Kunjungi Toko Merchandise PSMS, Harap Tingkatkan Pemasukan Klub dan UMKM Naik Kelas
Wagub Surya Ikuti Rakor Pemulihan Pascabencana Sumatera Bersama Mendagri
Perayaan Natal ASN Pemprov Sumut Jadi Momentum Peningkatan Pelayanan ke Masyarakat
Provinsi Sumatera Utara Donasi Bencana Rp4,7 Miliar dari Pemko Batam
 
Komentar
 
Berita Terbaru
Sekawan Pengedar Sabu Gol

Sekawan Pengedar Sabu Gol

MATATELINGA, T.Tinggi Dua orang pemilik narkotika jenis sabusabu, seorang diantaranya merupakan seorang resedivis kasus narkotika, kini ha

Berita