Selasa, 13 Januari 2026 WIB

Kades Hutabangun Jae Bungkam, Konfirmasi Dana Desa Tak Dijawab Berulang Kali

Magrifatulloh - Selasa, 13 Januari 2026 12:10 WIB
Kades Hutabangun Jae Bungkam, Konfirmasi Dana Desa Tak Dijawab Berulang Kali
Kantor Kades.

MATATELINGA, Madina :Upaya konfirmasi berulang yang dilakukan media terkait pengelolaan Dana Desa Hutabangun Jae hingga kini belum membuahkan hasil. Kepala desa setempat belum memberikan tanggapan resmi meski telah beberapa kali dihubungi.

Redaksi sebelumnya menyampaikan permohonan klarifikasi melalui pesan WhatsApp menyusul sorotan warga atas dugaan tidak terlihatnya realisasi sejumlah program Dana Desa Tahun Anggaran 2024 hingga 2025. Konfirmasi dilakukan sebagai bagian dari penerapan prinsip keberimbangan informasi.

Baca Juga:
Editor
: Putra
SHARE:
 
Tags
 
Berita Terkait
Perbaikan Jalan Longsor Demi Keselamatan Pengguna Jalan, di Kawal Brimob dan Polsek Sipirok
Kades Cinta Rakyat Tegaskan Kontainer Bukan Aset Desa, Siap Tempuh Jalur Hukum atas Pemberitaan Tendensius
Meingkan Beban Masyarakat, Brimob Polda Sumut Antar Anak Sekolah Terdampak Banjir Bandang di Batang Toru
Judi Togel Merk STM di Wilkum Polsek Namorambe Resahkan Warga
PT Kawasan Industri Nusantara (PT KINRA) Serahkan Bantuan CSR Dua Unit Sepeda Motor Roda Tiga Modif Bak Sampah kepada Dua Kecamatan
Penampakan Dua Harimau Sumatera di Perladangan  Desa  Siamporik - Kualuh Selatan
 
Komentar
 
Berita Terbaru
Sekawan Pengedar Sabu Gol

Sekawan Pengedar Sabu Gol

MATATELINGA, T.Tinggi Dua orang pemilik narkotika jenis sabusabu, seorang diantaranya merupakan seorang resedivis kasus narkotika, kini ha

Berita