Selasa, 13 Januari 2026 WIB

Wagub Surya Ikuti Rakor Pemulihan Pascabencana Sumatera Bersama Mendagri

Putra - Jumat, 09 Januari 2026 15:08 WIB
Wagub Surya Ikuti Rakor Pemulihan Pascabencana Sumatera Bersama Mendagri
Rakor pascabencana.

MATATELINGA, Medan :Wakil Gubernur (Wagub) Sumatera Utara (Sumut) Surya mengikuti rapat koordinasi (Rakor) Pemulihan Pascabencana Sumatera bersama Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian secara virtual dari ruang kerjanya, Lantai 9 Kantor Gubernur Sumut, Jalan Diponegoro Nomor 30, Medan, Jumat (9/1/2026).

Rakor tersebut dihadiri pimpinan pemerintahan dari tiga provinsi, yakni Sumatera Utara, Sumatera Barat, dan Aceh, serta seluruh kepala daerah kabupaten/kota terdampak bencana di Sumatera. Termasuk 18 daerah di Sumut yang menjadi pembahasan terkait kondisi terkini sekaligus laporan upaya pemulihan pascabencana.

Baca Juga:
Editor
: Putra
SHARE:
 
Tags
 
Berita Terkait
Provinsi Sumatera Utara Donasi Bencana Rp4,7 Miliar dari Pemko Batam
Percepat Pendataan Bantuan Pascabencana, Bobby Nasution Segera Terbitkan SK Rumah Terdampak Bencana
Menteri Dikdasmen Resmikan Revitalisasi Satuan Pendidikan Kota Medan
BMKG: Mayoritas Wilayah Indonesia Berpotensi Mengalami Hujan dengan Intensitas Bervariasi
Dukung Trauma Healing Pascabencana, PLN Siapkan Kelistrikan untuk Nobar Bersama Presiden RI di Posko Pengungsi Batuhula Batang Toru
Doa Lintas Agama Jelang Tahun Baru 2026, Wakil Gubernur Sumut Berharap Masa Transisi Bencana Berjalan Lancar
 
Komentar
 
Berita Terbaru
Sekawan Pengedar Sabu Gol

Sekawan Pengedar Sabu Gol

MATATELINGA, T.Tinggi Dua orang pemilik narkotika jenis sabusabu, seorang diantaranya merupakan seorang resedivis kasus narkotika, kini ha

Berita