Senin, 26 Januari 2026 WIB

Patroli Kamtibmas, Babinsa Koramil 06/Senayang Perkuat Sinergi dengan Aparatur Desa Penaah

Redaksi - Senin, 26 Januari 2026 15:11 WIB
Patroli Kamtibmas, Babinsa Koramil 06/Senayang Perkuat Sinergi dengan Aparatur Desa Penaah
Patroli Kamtibmas,Babinsa Koramil 06/Senayang Perkuat dengan Aparatur Desa Penaah.

MATATELINGA, Lingga :Babinsa Desa Penaah Kecamatan Senayang Kabupaten Lingga, Serda Eman, melaksanakan kegiatan patroli Kamtibmas bersama komponen pendukung (Komduk), yang melibatkan unsur BPD Desa Penaah bapak Hasan, dan serta Ketua RT bapak Muzri, Minggu (25/01/2026)

Kegiatan patroli tersebut dilaksanakan dalam rangka menciptakan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat sekaligus sebagai langkah antisipasi terhadap potensi gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah Desa Penaah.

Baca Juga:
Editor
: Putra
SHARE:
 
Tags
 
Berita Terkait
Babinsa Desa Tajur Biru Laksanakan Monitoring Harga Sembako
Babinsa Desa  Batu Belubang Imbau Nelayan Waspadai Cuaca Ekstrim
Babinsa Desa Baran Laksanakan Patroli Bersama Aparat Desa untuk Tingkatkan Keamanan dan Ketertiban
Babinsa Koramil 06/Senayang Perkuat Pembinaan Teritorial melalui Edukasi Kesehatan Warga*
Peran TNI Membina Generasi Bangsa, Danramil 06/Senayang isi Materi Kepemimpinan pada LKDS 2026 SMAN 1 Senayang
Babinsa Desa Mamut Bantu Renovasi Atap Rumah Warga, Wujud Kepedulian TNI di Wilayah Binaan
 
Komentar
 
Berita Terbaru