Kamis, 22 Januari 2026 WIB

Sertijab Kapolsek Perdagangan Diwarnai Rasa Haru Dan Suka Cita.

Redaksi - Kamis, 22 Januari 2026 09:19 WIB
Sertijab Kapolsek Perdagangan Diwarnai Rasa Haru Dan Suka Cita.
Matatelinga
Sertijab Kapolsek Perdagangan

MATATELINGA, Perdagangan: Sertijab Kapolsek PerdaganganAkp Ibrahim Sopi SH.,MH pada penggantinya Iptu Patar Bnjar Nahor SH.,MH yang dilaksanakan dikomplek palataran Polsek Perdagangan kecamatan Bandar kabupaten Simalungun Sumatera Utara pada Rabu (21/01/2026) diwarnai Rasa Haru Dan Suka Cita.

Dalam acara tersebut terlihat hadir, Perwakilan Perusahaan Perkebunan Negara,Perusahaan Swasta,BUMN,Koramil Perdagangan,Forkopimca kecamatan Bandar,Kecamatan Pematang Bandar,Bandar Huluan dan Bandar Masilam,Tokoh Masyarakat Perdagangan, Lurah dan seluruh Personil Polsek Perdagangan.

Baca Juga:

Akp.Ibrahim Sopi.SH.MH akan beralih tugas dari Kapolsek Perdagangan ke Polda Sumatera Utara sebagai Panit 2 Ditres PPA dan PPO Polda Sumatera Utara.

Editor
: Admin
SHARE:
 
Tags
 
Berita Terkait
IPDA Yancen Hutabarat Tegaskan Polri Siaga untuk Masyarakat Melalui Blue Light Patrol
Open House GKPS, Sekda Ajak Jemaat GKPS Bangun Simalungun Dengan Semangat Baru
Kapolres Simalungun Pimpin Sertijab 8 Pejabat: KOMPOL Asmon Bufitra Promosi ke Madina, 6 Kapolsek Baru Siap Bertugas
Tragis! Pelajar SMK Tewas di Seputaran Kereta Api di Simalungun
Ikuti Panen Raya, Kapolres Simalungun Semangati Warga Lapas: "Jadikan Pengalaman Ini Bekal Kembali ke Masyarakat"
Pemkab Bersama Kodim 0207/Sml, Akan Laksanakan TMMD Ke-127 2026
 
Komentar
 
Berita Terbaru