Senin, 26 Januari 2026 WIB

Pasangan Kekasih Gasak Motor Mahasiswa UMA dari Kosan

Putra - Senin, 19 Januari 2026 18:22 WIB
Pasangan Kekasih Gasak Motor Mahasiswa UMA dari Kosan
Tangkapan layar pasangan kekasih diduga maling motor

MATATELINGA, Medan :Pasangan pria dan wanita tertangkap kamera CCTV, diduga melakukan aksi pencurian sepeda kotor di Jalan Kolam, Medan Estate, Percut Seituan.

Keduanya terekam di salah satu kos-kosan dan berhasil membawa kabur sepeda motor CB nomor polisi BM 3667 US, Minggu (18/1/2026).

Menurut korban, Luiz Dwi Ario, saat kejadian dirinya sedang berada di dalam kamar kos. Sedangkan sepeda motornya diparkir di depan kos dan sudah dikunci setang.

Baca Juga:
Editor
: Putra
SHARE:
 
Tags
 
Berita Terkait
Sijago Merah Meluluhlantakan Gudang dan Kos Kosan
Polisi Intensifkan Penyelidikan Maling 2 Motor Pendeta
Maling Motor Sasar Gereja Dua Pendeta Jadi Korban
Geng Motor Bersajam Serang Warga di Tanjung Morawa
Daihatsu Mencatat Penjualan Ritel 137.835 Unit Sepanjang 2025.
Bendahara SATMA AMPI Madina Laporkan Dumas Proyek Puskesmas Sibanggor Jae ke Bupati, DPRD, Inspektorat dan Kejari
 
Komentar
 
Berita Terbaru