Lifestyle

Safari Natal, Pemko Medan Salurkan Bantuan Renovasi Rp50 Juta pada Gereja Katolik Santa Maria Pintu Surga

putra
Matatelinga.com
Bantuan dana untuk gereja.

MATATELINGA,Medan ::Pemko Medan menyalurkan bantuan sebesar Rp50 juta kepada Gereja Katolik Santa Maria Pintu Surga, Jalan Setia Baru, Kecamatan Medan Barat, Minggu (1/12) siang.

BACAJUGAhttps://www.matatelinga.com/Lifestyle/mm-usu-expo-2024-diharapkan-jadi-wadah-mahasiswa-aplikasikan-ilmu-manajemen-secara-langsung

Bantuan untuk renovasi ini diserahkan Ketua Tim I Safari Natal Pemko Medan Pj Sekda Topan Obaja Putra Ginting , diwakili Camat Medan Tuntungan, Berani Peranginangin.

Dalam kesempatan itu, Pemko Medan juga menyaluran bantuan sosial sebesar Rp10 juta dari Dinas Sosial Medan, paket berupa gula, susu, dan bubuk teh. Selain itu, Pemko juga menyerahkan bantuan berupa tenis meja, 10 paket budikdamber dan 150 polibag bibit cabe merah.

Penulis
: Mtc
Editor
: Putra
Tag:Bantuan gerejsMatatelingapintusorga

Situs ini menggunakan cookies. Untuk meningkatkan pengalaman Anda saat mengunjungi situs ini mohon Anda setujui penggunaan cookies pada situs ini.