Lifestyle

Wisata Edukasi Berkuda Biestro Indonesia Makin Menarik, Hadirkan Inovasi Wahana Baru

putra
Wisata Edukasi Berkuda Biestro Indonesia & Resto di Jalan Di Diponegoro Sei Mencirim Binjai

MATATELINGA, Binjai :Menjelang libur Natal dan Tahun Baru, 2025, Wisata Edukasi Berkuda Biestro Indonesia & Resto di Jalan Di Diponegoro Sei Mencirim Binjai, kembali menghadirkan inovasi wahana Gokart dan Air Softgun yang siap memanjakan pengunjung.

BACAJUGAhttps://www.matatelinga.com/Berita-Sumut/terbukti-korupsi-dana-bos--mantan-kepala-smk-pembaharuan-porsea-divonis-4-tahun-penjara

Wahana ini diharapkan mampu menambah daya tarik bagi wisatawan sekaligus memberikan pengalaman liburan baru yang edukatif dan menyenangkan.

Kepala Kordinator yang juga kepala keamanan Biestro & Resto Firman didampingi Yudha, Saat dijumpai Wartawan mengatakan, selain kedua wahana tersebut di Biestro juga menyediakan permainan Bumper Car, Fun Animal, Walking Ride, ATV Adventure dewasa, Adventure Mini Mobil Buggy, Mobil Remot, Sepeda Listrik, Dino Dokar dan Kereta Api.

Penulis
: Mtc
Editor
: Putra
Tag:wahanaBaruberkudaMatatelinga

Situs ini menggunakan cookies. Untuk meningkatkan pengalaman Anda saat mengunjungi situs ini mohon Anda setujui penggunaan cookies pada situs ini.