Ekonomi

Dukung Potensi Jeruk Sumatera Utara, PLN Serahkan Bantuan Electrifying Agriculture

putra
Matatelinga.com
 Penyerahan bantuan Electrifying Agriculture dan foto bersama dengan komunitas petani jeruk di Sumatera Utara, Kamis (1/8/2024).


Sementara itu, General Manager PLN Unit Induk Distribusi (UID) Sumatera Utara, Saleh Siswanto, menegaskan komitmen PLN untuk menghadirkan inovasi pertanian yang berkelanjutan dan ramah lingkungan melalui pemanfaatan energi listrik.


“PLN siap mendukung pengembangan agribisnis jeruk di Sumatera Utara dengan menerapkan elektrifikasi pertanian yang modern dan efisien. Dengan sistem pengamanan yang berlapis dan penyediaan listrik yang berkualitas, kami bertekad untuk meningkatkan produktivitas pertanian serta mendukung agenda nasional dalam mencapai ketahanan pangan. Kami berharap jeruk dari Sumatera Utara tidak hanya dapat memenuhi permintaan pasar domestik, tetapi juga dapat bersaing di pasar internasional,” tutup Saleh.



Agie bukit



Penulis
: Agie
Editor
: Putra
Tag:Dukung Potensi Jeruk Sumatera UtaraPLN Unit Induk DistribusiPLNMatatelingamatatelinga.commatatelinga compotensi

Situs ini menggunakan cookies. Untuk meningkatkan pengalaman Anda saat mengunjungi situs ini mohon Anda setujui penggunaan cookies pada situs ini.