Berita Sumut

Sekdaprov Sumut Peringatan Hari Kesaktian Pancasila di Bandar Betsy, Katanya Menyentuh

rizky
Amrizal/matatelinga.com
Sekdaprov Sumut Peringatan Hari Kesaktian Pancasila di Bandar Betsy, Sabtu (01/10/2022) 


"Jadi kita tidak berupaya membangkitkan kebencian, tetapi ingatan agar tidak mengulangi kesalahan yang sama," sebutnya.


Pangdam pun berpesan kepada generasi muda agar mempelajari dan mengetahui sejarah yang benar. Mengembalikan kepada kekuatan bangsa, dan tetap bersatu, seperti kita peringati setiap 1 Oktober sebagai Hari Kesaktian Pancasila," pungkasnya.


Dalam peringatan ini, turut digelar peletakan karangan bunga di tugu Letda Sujono, penampilan Marching Band oleh Pelajar, tarian multi etnis Sumatera Utara, fragmen tragedi 1965 Bandarbetsy serta pemberian tali asih kepada keluarga Letda Sujono.

Penulis
: Amrizal
Editor
: Rizky
Tag:ForkopimdaMatatelingaPemprovSimalingunTerkiniupacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila tahun 2022

Situs ini menggunakan cookies. Untuk meningkatkan pengalaman Anda saat mengunjungi situs ini mohon Anda setujui penggunaan cookies pada situs ini.