Berita Sumut

Sejumlah Perangkat Daerah Toba Sampaikan Usulan Propemperkada Tahun 2025

putra
Lukman Siagian Kabag hukum 
MATATELINGA, Toba : Enam Perangkat Daerah Pemerintah Kabupaten Toba menyampaikan usulan Program Pembentukan Peraturan Kepala Daerah (Propemperkada) secara tertulis saat rapat pembahasan Propemperkada tahun 2025 yang digelar di ruang rapat Staf Ahli kantor Bupati Toba di Balige, Rabu (22/1/2025).




Pada kesempatan itu, terdapat 10 Perangkat Daerah (PD) yang juga menyampaikan usulan secara lisan.


"Yang 10 OPD kita harapkan segera menyampaikan draft secara tertulis," kata Kabag Hukum, Lukman Siagian usai mengikuti rapat.


Penulis
: Yin
Editor
: Putra
Tag:PerangkatDaerahMatatelingatoba

Situs ini menggunakan cookies. Untuk meningkatkan pengalaman Anda saat mengunjungi situs ini mohon Anda setujui penggunaan cookies pada situs ini.