Berita Sumut

Paslon Maya Hasmita - Zamri Unggul Di Pilkada Labuhanbatu, Raih 113.976 Suara

putra
Matatelinga.com
Komisioner KPU Labuhanbatu di rapat pleno penetapan perolehan suara pilkada serentak.



Saksi paslon bupati dr hj Maya Hasmita SpOg dan wakilnya Zamri ST, Mahidin Ritonga, menyampaikan ucapan terimakasih, kepada semua pihak yang telah turut mensuksesjan Pilkada di Labuhanbatu.

Selain itu, dia berterima kasih kepada seluruh pendukung dan warga masyarakat, yang telah memenanfkan padlon Maya - Zamri.

Katanya, kami sebagai saksi pasangan calon nomor urut 02 (Maya-Jamri), mengikuti seluruh rangkaian Rapat Pleno ini, pada hari Selasa (3/11/2024), dari pagi sampai malam guna mengawal suara pasangan calon ini dan menjaga hak-hak politiknya.

"Alhamdulillah, suara pasangan calon Maya-Jamri, unggul jauh dari dua paslon lainnya", ucap Mahidin diakhir keterangannya. (yasmir)





Penulis
: Yasmir
Editor
: Putra
Tag:PaslonMatatelingamayaZahir

Situs ini menggunakan cookies. Untuk meningkatkan pengalaman Anda saat mengunjungi situs ini mohon Anda setujui penggunaan cookies pada situs ini.