Berita Sumut

Kapolres Labusel Ajak Masyarakat Ciptakan Pilkada Aman dan Damai

putra
Matatelinga.com

MATATELINGA, Labusel : Suasana aman dan damai menjadi dambaan seluruh warga masyarakat di Indonesia, terutama pada pelaksanaan pemilihan kepala daerah (pilkada) serentak, Rabu (27/11/2024) mendatang.

Kekompakan, solidaritas dan toleransi sangat dibutuhkan untuk menciptakan suasana aman dan damai. Tidak mudah terprovokasi harus tetap terjaga.

BACAJUGAhttps://www.matatelinga.com/Berita-Sumut/polda-sumut-tangkap-pria-promosikan-situs-judi-online

Untuk itu, Kapolres Labuhanbatu Selatan (Labusel), AKBP Arfin Fachreza, SH, SIK, MH mengajak seluruh warga masyarakat di wilayah hukumnya untuk dapat mewujudkan pilkada 2024 aman dan damai.

Penulis
: Mtc
Editor
: Putra
Tag:PilkadaamandamaiMatatelinga

Situs ini menggunakan cookies. Untuk meningkatkan pengalaman Anda saat mengunjungi situs ini mohon Anda setujui penggunaan cookies pada situs ini.