Berita Sumut

Geruduk Kejati Sumut, Guru Honorer Langkat Minta Objektif Tangani Kasus PPPK 2023

putra
Para guru honorer Langkat saat berdemo di Kejati Sumut

"Kami datang ke sini hanya menyampaikan dan meminta agar Kejati Sumut tidak berkonspirasi dalam menangani perkara ini serta objektif dan koperatif," pungkas Sofyan.

Menyahuti orasi tersebut, perwakilan Kejati Sumut yang menemui massa aksi meminta agar masuk ke Kantor Kejati Sumut untuk beraudiensi. Namun, para guru honorer Langkat menolak.

Setelah itu, perwakilan Kejati Sumut kembali masuk ke kantor dan meninggalkan massa aksi karena para guru honorer tidak ada yang bersedia untuk diajak berdialog. (Reza)

Penulis
: Reza
Editor
: Putra
Tag:HonorKejatiLangkatMatatelinga

Situs ini menggunakan cookies. Untuk meningkatkan pengalaman Anda saat mengunjungi situs ini mohon Anda setujui penggunaan cookies pada situs ini.