Berita Sumut

Dr. H. Tuah Sirait, M.H.I, Berharap Perhatian Pemerintah Kedepannya Kepada Lembaga Pengembang Al-Qur'an

putra
Dr. H. Tuah Sirait, M.H.I,  
MATATELINGA, Percut Sei Tuan : Ketua Umum Jam'iyyatul Qurra' Wal-Huffazh Sumut dan Pengurus LPTQ Sumut Dr. H. Tuah Sirait, M.H.I, berharap adanya perhatian pemerintah dalam kegiatan keagamaan seperti penyambutan ulama asal India yang hadir berkunjung ke Madrasah Al-Qur'an Fadhlul Qurro, di Jalan M. Yakub Lubis, Gg. Saudara, Dusun 3, Desa Bandar Khlipah, Percut Sei Tuan, Kab. Deliserdang, Minggu (19/01/25).



Hal ini di ungkapkan Dr. H. Tuah Sirait, M.H.I, kepada awak media ini saat diwawancari seusai kegiatan penyambutan ulama dari India, Benggal itu.


BACAJUGAhttps://www.matatelinga.com/Berita-Sumut/melayat-ke-rumah-duka-aiptu-amirsyah--kapolrestabes-medan--almarhum-orang-baik


"Sebelumnya saya ucapkan terimakasih kepada ulama asal India, Benggal yang sudah mau hadir di Madrasah Al-Qur'an Fadhlul Qurro, ini sebuah keistimewaan bagi kita," ucap Dr. H. Tuah Sirait, M.H.I.


Penulis
: Syamsir
Editor
: Putra
Tag:KanwilMatatelingaMedanPercut Sei TuanSumuttuahsirait

Situs ini menggunakan cookies. Untuk meningkatkan pengalaman Anda saat mengunjungi situs ini mohon Anda setujui penggunaan cookies pada situs ini.