Berita Sumut

Dirut PUD Pasar Dorong Pedagang Gunakan Pembayaran Non-Tunai

rizky
Kominfo Medan
Dirut PUD Pasar Medan Suwarno pada kegiatan Kampanye Belanja Bijak dengan QRIS, Kamis (10/11/2022)
MATATELINGA, Medan : Sebagai tindak lanjut arahan Wali Kota Medan Bobby Nasution agar pemanfaatan digitalisasi dapat dirasakan para pedagang, Dirut PUD Pasar Medan Suwarno berharap agar para pedagang di pasar tradisioal di Kota Medan dapat beradaptasi dengan mulai menggunakan pembayaran non tunai.



Selain mempermudah dan mempercepat dilakukannya transaksi jual beli, pembayaran non tunai juga terjaga keamananya.


Harapan ini disampaikan Suwarno pada kegiatan Kampanye Belanja Bijak dengan QRIS: Pengendalian Inflasi Menjelang HBKN Natal dan Tahun Baru 2023serta Edukasi Keuangan Digital yang diadakan di Pasar Sukaramai, Kamis (10/11/2022).


Baca Juga:Sumut Watch Desak Walikota Siantar Segera Bentuk Pansel Calon Direksi PDPHJ

“Berdasarkan arahan dari Wali Kota Medan Bobby Nasution, pemanfaatan digitalisasi harus dirasakan oleh pedagang.


Untuk itu kami mengucapkan terima kasih kepada Bank Indonesia Perwakilan Sumut dan perbankan atas kolaborasi yang dibangun dalam mengembangkan digitalisasi, termasuk pembayaran non-tunai,” kata Suwarno.



Di hadapan Area Head Bank Mandiri Kota Medan M Afriazi, Deputi Kepala Perwakilan Bank Indonesia Sumut Azka Subhan, Dirkeu/Adm PUD Pasar Medan Fernando Napitupulu,


Penulis
: Fajar
Editor
: Rizky
Tag:Dirut PUD Pasar MedanKota MedanMatatelingaTerkiniBerharappara pedagangpasar tradisioalpemanfaatan digitalisasipembayaran non tunaitransaksi jual beli

Situs ini menggunakan cookies. Untuk meningkatkan pengalaman Anda saat mengunjungi situs ini mohon Anda setujui penggunaan cookies pada situs ini.