Berita Sumut

Cegah Perjudian dan Narkoba, Polsek Pancur Batu dan Koramil 03 Sibolangit Intensifkan Patroli Penyelidikan

putra
Tim gabungan melakukan penyisiran lokasi perjudian dan narkoba di wilayah Pancurbatu, kemarin.

MATATELINGA, Medan :Menindaklanjuti informasi beredar mengenai aktivitas perjudian dan penyalahgunaan narkotika, jajaran Polsek Pancur Batu bersama personel Koramil 03 Sibolangit melakukan penyelidikan di sejumlah lokasi Kecamatan Sibolangit dan Pancur Batu, Kabupaten Deliserdang, kemarin.

"Kegiatan ini bertujuan memastikan keamanan serta memberantas segala bentuk praktik ilegal yang meresahkan masyarakat," kata Plh Kabid Humas Polda Sumut, Kombes Pol Yudhi Pinem melalui Kasubbid Penmas, Kompol Siti Rohani, Sabtu (8/2/2025).

Dijelaskannya, penyelidikan pertama di Tingkungan Amoy, Bumi Perkemahan Pramuka, sekitar Villa Lotus di Desa Bandar Baru, Batu Layang, Lembah Naga/Kuala, Bingkawan, serta Tambunan Baru.

Penulis
: Mtc
Editor
: Putra
Tag:PolsekbatuMatatelingapqncur

Situs ini menggunakan cookies. Untuk meningkatkan pengalaman Anda saat mengunjungi situs ini mohon Anda setujui penggunaan cookies pada situs ini.