Apresiasi Bimtek yang Digelar KPK, Edy Rahmayadi Sebut Pencegahan Korupsi Perlu Peran Seluruh Masyarakat
putra
Matatelinga.com
Edy Rahmayadi saat menghadiri pembukaan Bimtek Partisipasi Pemuda dan LSM Membangun Sumut Bebas Korupsi yang digelar KPK di Hotel Radison, Jalan H Adam Malik, Medan, Selasa (23/8).